Tentang Kami

Intiporia adalah platform media yang menghadirkan beragam perspektif dalam isu sosial, budaya, dan gaya hidup. Sejak berdiri, Intiporia berkomitmen untuk menyajikan informasi yang tajam, mendalam, dan relevan bagi pembaca modern. Berawal dari format digital, kami terus berkembang dengan menghadirkan konten dalam berbagai bentuk, mulai dari artikel, video, podcast, hingga media sosial.

Kami percaya bahwa media memiliki peran penting dalam memberikan informasi, mengedukasi, dan menjadi ruang refleksi bagi masyarakat. Dengan menjunjung tinggi nilai keterbukaan dan kebebasan berekspresi, Intiporia menghadirkan wawasan dari berbagai sudut pandang untuk memperkaya diskusi publik.

Di Intiporia, kami bisa mengintip dunia dengan menyenangkan.


 

PT FASILITAMA ANDALAN SEMESTA

Perum Graha Citalang Permai Blok B6 No.19, RT.025/RW.06, Ds. Citalang, Kec. Purwakarta, Kabupaten Purwakarta, Jawa Barat 41111